Berita Foto: 398 Warga Korban Gempa Turki Dapatkan Pengobatan

Tercatat 398 warga distrik Hassa, Provinsi Hatay, Turki baik yang menjadi korban gempa maupun warga yang hendak berobat

TURKI, ForumNusantaraNews – Tercatat 398 warga distrik Hassa, Provinsi Hatay, Turki baik yang menjadi korban gempa maupun warga yang hendak berobat mendapatkan pengobatan di Rumah Sakit Lapangan, Minggu (19/2). Tim Kesehatan TNI bersama Tim INA-EMT tetap berkomitmen untuk memberikan pelayanan medis kepada masyarakat sekitar di Distrik Hassa.

Autentikasi: Kabidpeninter Puspen TNI Letkol Arm Suhendro Oktosatrio

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *